Memasuki musim penghhujan, maka kita perlu mempersiapkan diri dari segala kemungkin buruk saat dijalan, dan salah satunya adalah sepatu basah karena guyuran air, untuk mengantisipasi hal tersebut silakan mempersiapkan bahan sebelum keluar dari rumah, diantaranya lilin dan hair dryer . Kemudian pakai hair dryer untuk mengeblow lilin tersebut dengan angin yang panas sehingga bagian luar dari lilin tersebut bisa melunak:
Kemudian gosokan lilin pada permukaan sepatumu sampai terlihat ada bekas dari gosokan lilin tersebut.
Selanjutnya pakai hair dryer lagi untuk mengeringkannya dengan menggunakan angin yang panas. Dengan begini, sepatumu pasti akan menjadi tahan air.
Dengan cara begini, sepatumu yang berbahan kain sekalipun tidak akan takut basah lagi!
Berikut ini video selengkapnya